Lagi, Petugas Kebersihan di Kota Medan Jadi Korban Curanmor

Ismail
Juminten, penyapu jalan korban curanmor memperlihatkan STNK nya

Ramadhoni mengaku dia dibegal oleh dua orang saat melintas di kawasan tersebut menggunakan sepeda motor Honda Beat dengan nomor polisi BK 5802 AHT. 

Saat melintas, tiba-tiba korban dipukul menggunakan kayu hingga terjatuh dari sepeda motor.  

Setelah itu, salah satu pelaku mengambil sepeda motor korban dan melarikan diri.

Akibat kejadian tersebut, korban mengalami luka lebam di bagian muka dan di sekujur tubuhnya akibat terjatuh dari motor. Warga yang melihat kejadian datang menolong korban.  

Editor : Ismail

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network