get app
inews
Aa Text
Read Next : Puncak Peringatan Hari Stroke Sedunia di Medan, Membangun Kesadaran Melalui CERDIK dan SEGERA

Kematian Akibat Stroke Bisa Dicegah, Golden Hour Sangat Penting Diingat

Selasa, 05 April 2022 | 10:22 WIB
header img
Stroke penyakit yang paling sering menyerang masyarakat Indonesia selain penyakit jantung dan diabetes. (Foto: Nayati Healthcare)

"Ketika serangan stroke, orang yang mendapat serangan stroke membutuhkan oksigen dan nutrisi. Hal ini untuk mengatasi jaringan yang rusak. Jika terlambat 1 detik saja, itu bisa berakibat fatal. Karenanya telah disebutkan, penanganan yang cepat dan mengetahui gejala datangnya stroke merupakan hal utama agar pasien terhindar dari kematian maupun kecacatan fisik akibat stroke," tutur Hendy M Samin. 

Dokter spesialis saraf, Hendy M Samin pun menyatakan bahwa stroke dapat dihindari terkait dengan 10 faktor resiko yang dapat dicegah, yaitu :
Rutin kontrol tekanan darah, olahraga, asupan makanan bergizi dan cukup nutrisi, kendalikan kadar kolesterol, tidak merokok dan tidak konsumsi alkohol dan lainnya.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut