Ahli Waris Pekerja Rentan Terima Santunan Kematian dari Pemkab Deliserdang dan BPJS Ketenagakerjaan
Rabu, 02 Juli 2025 | 11:56 WIB

Robby juga menyampaikan selamat HUT ke-79 Deliserdang, sembari berharap Kabupaten Deliserdang semakin maju dan jaya. Ia menambahkan bahwa sesuai dengan pidato Bupati Deliserdang, peringatan HUT ini harus dimaknai sebagai momentum untuk menguatkan komitmen dalam membangun daerah.
"Maka dari itu, kami sebagai penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan berkomitmen memberikan pelayanan prima kepada masyarakat Deliserdang," tutup Robby.
Editor : Jafar Sembiring