get app
inews
Aa Text
Read Next : Smeck Hooligan Kecam Pendukung Bobby-Surya yang Ejek PSMS Medan di Debat Pilgub 

PT LIB Resmi Menunda Liga 2, Ini Kata Manajemen PSMS

Senin, 03 Oktober 2022 | 20:05 WIB
header img
Manajemen PSMS Medan angkat bicara terkait penundaan Liga 2 2022-2023 oleh PT Liga Indonesia Baru (LIB). (Foto: Istimewa)

Lebih lanjut, Andry berharap sepak bola Indonesia tidak sampai banned oleh Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA). Ia menilai, tragedi itu bukanlah kerusuhan antar suporter, melainkan tragedi kemanusiaan.

Kemudian, ia menambahkan, PSMS juga mendukung penuh investigasi yang dilakukan pemerintah, Polri, PSSI dan pihak lainnya terkait tragedi Kanjuruhan.

"Kita berharap liga tetap berjalan dan tidak di banned. Memang benar ada suatu kejadian yang masif yang menimpa korban (jiwa) cukup besar, namun hal itu tidak bisa dijadikan alasan atau mencerminkan sepak bola Indonesia, tidak bisa seperti itu. Ini murni tragedi kemanusiaan bukan rusuh antar suporter," ujarnya.

"Terkait investigasi yang dilakukan pemerintah bersama Polri, PSSI, LIB dan lainnya, kami PSMS Medan mendukung penuh," pungkasnya.

Editor : Odi Siregar

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut