Wajib Dikunjungi Wisatawan, Sungai Sebening Kaca di Tengah Hutan Belantara Tanah Papua

Novie Fauziah/Jafar
Keindahan Kali Kaca di kampung Bawi, Papua Barat. (Foto: Instagram@inohutomo)

Setelah melewati hutan yang lebat, rasa lelah Anda akan terobati setelah sampai di Kali Kaca. Para wisatawan bisa mandi di sungai ini, serta cantik untuk spot foto-foto menarik. 

Akan tetapi sementara ini belum ada mitos yang menyelimuti Kali Kaca. Apakah orang yang mandi di sungai ini akan awet muda, membawa rezeki atau segera mendapatkan jodoh? Tepatnya, wisata alam satu ini sangat menarik untuk disambangi.

 

Artikel ini telah terbit di halaman iNews.id dengan judul Belum Terjamah Wisatawan, Kampung Kecil Ini Ternyata Punya Sungai Sebening Kaca

Editor : Jafar Sembiring

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network