Indo Defence 2022 Hadirkan 905 Industri Pertahanan dari 59 Negara

Bachtiar Rajab
Indo Defence 2022 Expo & Forum digelar di JIExpo Kemayoran, Jakarta diikuti oleh 905 industri pertahanan dari Indonesia dan 59 negara lainnya. Foto: MPI

Diketahui, Presiden Joko Widodo (Jokowi) Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto, Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit turut hadir berdampingan.

Mereka, datang beriringan sembari disambut gestur kehormatan oleh tamu undangan. Setelah itu, lagu Indonesia raya turut dikumandangkan sebagai bentuk dibukanya acara Indodefence 2022.

Adapun, Indo Defence 2022 Expo & Forum hasil kerja sama Kemhan dan PT Napindo Media Ashatama tersebut digelar di tiga lokasi berbeda. Masing-masing di Jiexpo Kemayoran sebagai pusat aktivitas, Pangkalan TNI AL Pondok Dayung, dan Apron Selatan Pangkalan Udara (Lanud) TNI AU Halim Perdana Kusuma.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network